Tugboat Prima 1 Jadi Sasaran Patroli Perairan KP XVIII -1013 Ditpolairud Polda Kalteng

    Tugboat Prima 1 Jadi Sasaran Patroli Perairan KP XVIII -1013 Ditpolairud Polda Kalteng

    PULANG PISAU - Personel KP XVIII-1013 Mako Perwakilan Sabangau Ditpolairud Polda Kalteng sambangi TB. Prima 1 menggandeng TK. Maritim 1 saat melaksanakan Patroli Perairan di Das Sebangau, Senin (12/12/2022).

    Adapun dalam kegiatan ini personel KP XVIII-1013 melakukan pengecekan dokumen ijin berlayar dan angkut serta masa aktif alat - alat  keselamatan yang ada diatas kapal.

    Dirpolairud Polda Kalteng KBP Boby Pa'ludin Tambunan, S.I.K., M.H melalui Komandan KP XVIII-1013 Bripka Budi Setyo Abdi menyampaikan, "Patroli perairan ini rutin dilaksanakan oleh personel pihaknya dilapangan untuk mencegah tindak pidana perairan sekaligus pengecekan kelengkapan dokumen dan alat keselamatan di atas kapal terhadap kapal-kapal yang melintas guna tertib aturan dan mencegah hal yang tidak diinginkan” ujarnya.

    Selain pengecekan, pihaknya juga menyampaikan pesan kamtibmas dan memberikan imbauan waspada terhadap buaya pada saat memasang maupun melepas tali tambat.

    pulang pisau
    Indra Gunawan

    Indra Gunawan

    Artikel Sebelumnya

    Sambang Warga Desa Sei Gohong Pulang Pisau,...

    Artikel Berikutnya

    Antisipasi Kriminalitas, Polairud Intensifkan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Hendri Kampai: Kekuasaan, Kesempatan untuk Berbuat Baik atau Kezaliman yang Menghancurkan
    Korem 012/TU Gelar Pembinaan Keluarga Besar TNI
    Ketua Umum Bhayangkari Tinjau Penyaluran Air Bersih bagi Pengungsi Erupsi Gunung Lewotobi di Posko Kobasoma

    Ikuti Kami